Sudah 10 Tahun Akses Jalan Kabupaten ini Tidak Di Perbaiki

Cianjur Sri-media com,Akses Jalan Kabupaten yang membentang membelah enam Desa dan Dua Kecamatan sangat memperihatinkan, Muhammad Yusuf yang merupakan Kepala Dusun(KADUS) Kampung Cibadak RT02/08 Desa Sukamahi Kecamatan Sukaresmi memaparkan parah nya Akses Jalan Kabupaten dari Desa Mekar Mulya Kecamatan Cikalong Kulon sampai Desa Sukamahi cukup parah kurang lebih 1.7 kilo titik terparah di Kampung Nenet.

Padahal akses Jalan ini bisa di bilang akses mutiara karna tingkat perekonomian Warga setempat yang hampir mayoritas bertani,tapi sayang Jalan ini tidak terawat sehingga mobilitas rotasi perekonomian di pengiriman terganggu dampak dari ancur nya jalan tersebut, dari hulu Desa Mekar Jaya,Desa Sukamahi,Desa Cikancana,Desa Kubang ,Desa Cibanteng dan hilir nya di Kota bunga Desa Sukanagalih membentang dua Kecamatan kurang lebih 20 kilo ungkap Muhamad Yusuf.

Saat di konfirmasi awak media Harapan Muhamad Yusuf agar pihak PUPR dan intansi yang terkait segera memperbaiki akses jalan ini terutama yang terparah di Kampung Nenet,pihak Desa Sukamahi pun sudah mengajukan perbaikan tapi sampai saat ini belum ada Realisasi pungkas nya. **Ben

Tinggalkan Balasan