PUBLIKASI KINERJA DINAS SOSIAL KABUPATEN BOGOR TAHUN 2022

Bogor-sri-media.com Dilaksanakannya Kegiatan Pelatihan Manajemen Bencana bagi Taruna Siaga Bencana (TAGANA) Dalam Penanggulangan Bencana adalah Peningkatan Kapasitas Kemampuan Anggota Taruna Siaga Bencana (TAGANA) dalam Penanggulangan Bencana khususnya di masing – masing wilayah di Kabupaten Bogor.

Tujuan dilaksanakan Kegiatan Pelatihan Manajemen Bencana bagi Taruna Siaga Bencana (TAGANA) untuk Peningkatkan Kemampuan dan Keterampilan serta Pengenalan Teknik – teknik Manajemen Penanggulangan Bencana bagi Anggota Taruna Siaga Bencana (TAGANA), sehingga pelayanan bagi para korban bencana / pengungsi lebih terencana, terkondisi dan terlayani.

  1. Pelatihan Manajemen Bencana Bagi Siswa Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022

Maksud dilaksanakannya Kegiatan Pelatihan Manajemen Bencana bagi Siswa Dalam Penanggulangan Bencana adalah Peningkatan pengetahuan siswa/pelajar dalam Penanggulangan Bencana khususnya di lingkungan sekolah di Kabupaten Bogor.

Tujuan dilaksanakan Kegiatan Pelatihan Manajemen Bencana bagi Siswa untuk Peningkatkan pengetahuan dan Keterampilan serta Pengenalan Teknik – teknik Manajemen Penanggulangan Bencana bagi siswa, sehingga pelayanan bagi para korban bencana / pengungsi lebih terencana, terkondisi dan terlayani.

  1. Kegiatan Bimbingan Sosial Bagi Pendamping Sosial Anak Se-Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022

Memberikan Bimbingan Sosial serta Pelatihan dalam mendampingi anak yang bermasalah sosial yang diperuntukan bagi Pendamping Sosial Anak dan Lemabaga Kesejahteraan Sosial Anak di Kabupaten Bogor.

  1. Giatan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual Dan Sosial Bagi Lansia  Terlantar Di Luar Panti Tahun Anggaran 2022Di Lkslu Nurul Islam Kecamatan Sukaraja

Memberikan Pelayanan Sosial dan Rehabilitasi Sosial Dasar Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) kepada Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) khususnya lanjut usia terlantar di Kabupaten Bogor dan memberikan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual dan Sosial.

Tempat pelaksanaan Kegiatan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual dan Sosial Bagi Lanjut Usia di Luar Panti Tahun 2022 dilaksanakan di Aula LKSLU Khairu Ummah desa pasir jambu kec.Sukaraja pada tanggal 28 s/d 30 Juni 2022.

 

  1. Kegiatan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual Dan Sosial  Bagi Lansia Terlantar Di Luar Panti Tahun Anggaran 2022Di Lkslu Nurul Islam Kecamatan Tanjungsari

Memberikan Pelayanan Sosial dan Rehabilitasi Sosial Dasar Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) kepada Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) khususnya lanjut usia terlantar di Kabupaten Bogor dan memberikan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual dan Sosial.

Tempat pelaksanaan Kegiatan Bimbingan Fisik, Mental, Spiritual dan Sosial Bagi Lanjut Usia di Luar Panti Tahun 2022 dilaksanakan di AULA LKSLU Nurul Islam Desa cibadak kec.Tanjungsari

 

  1. Kegiatan Bimbingan Sosial Kepada Keluarga Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (Ppks) Bagi Tuna Sosial
    Tahun Anggaran 2022

 

Implementasi Peraturan Daerah Kabupaten Bogor nomor 7 tahun 2016 tentang Pelayanan Kesejahteraan Sosial, dan mendukung mewujudkan Panca Karsa Kabupaten Bogor yaitu : Bogor cerdas, Bogor sehat, Bogor maju,  Bogor membangun dan Bogor berkeadaban.

 

Tujuan dari Kegiatan Bimbingan Sosial Kepada Keluarga Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) Bagi Tuna Sosial Tahun Anggaran 2022. Adalah :

  1. Mencegah dan mengurangi tumbuh kembang serta meluasnya masalah kesejahteraan sosial.
  2. Mencegah perilaku sosial yang dapat menimbulkan keresahan dan ketertiban umum
  3. Mengentaskan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) agar dapat hidup layak guna memperbaiki kondisi kesejahteraan sosial
  4. Mewujudkan kesadaran dan tanggungjawab masyarakat/potensi sumber kesejateraan sosial di wilayah penjangkauan.
  5. Meningkatkan peran serta sosial masyarakat dalam melaksanakan usaha kesejahteraan sosial di wilayah penjangkauan.

 

  1. Kegiatan Bimbingan Bimbingan Sosial Bagi Pendamping Disabilitas MentalSe-Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022

Memberikan Bimbingan Sosial serta Pelatihan bagi Pendamping Disabilitas Mental di Wilayah Kabupaten Bogor.

Tempat pelaksanaan kegiatan di Hotel New Ayuda Jl.Raya Puncak Cipayung Kec, Megamendung Kab. Bogor pada tanggal 30 Maret s/d 01 April 2022

 

Kegiatan Peningkatan Peningkatan Kemampuan Potensi Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (Tksk) Tahun Anggaran 2022 Di

  1. Hotel Accram Kecamatan Megamendung Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022

Maksud dari kegiatan Pningkatan Kemampuan Potensi Tenaga  Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Tahun Anggaran 2022 di Hotel Accram Kecamatan Megamendung Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022 adalah, Meningkatkan Penguatan Peran Dan Fungsi Serta SDM Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Dalam Penanganan Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) di Kabupaten Bogor.

Tujuan dari kegiatan tersebut:

  1. Peningkatan dalam pelayanan bagi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)
  2. Peningkatan dalam Program/kegiatan di bidang kesejahteraansosial
  3. Peningkatan dalam pendampingan sosial.

 

  1. Kegiatan Bimbingan Teknis Manajemen Bagi Lembaga Kesejahteraan Sosial Se-Kabupaten BogorTahun Anggaran 2022

Maksud dan Tujuan dari Kegiatan Bimbingan Teknis Manajemen Bagi Lembaga Kesejahteraan Sosial Se-Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2022 adalah:

  1. Memberikan wawasan, pengetahuan, dan keterampilan yang dapat digunakan untuk pelayananan;
  2. Meningkatkan peran serta LKSuntuk membantu Dinas Sosial dalam penanganan PPKS;
  3. Meningkatkan kebersamaan, partisipasi, kemitraan, dan kerja nyata LKS di masyarakat.**Fhruzi

 

 

Tinggalkan Balasan